top of page

Essential Oil yang paling serbaguna : LAVENDER!


Hello, Mommies! Kalian udah pernah denger belum sih tentang Lavender Essential Oils?? Lavender ini adalah oil dengan sejuta manfaat dan bisa dpake hampir buat apapun!

Baunya bener-bener kuat, bau lavender banget asliii... Awal pas nyium emang agak aneh sih, soalnya biasa cium lavender banyak yang lebih soft ya.. eh tapi lama-lama addicted juga hehehe.

Essential Oil ini bikin aku happy banget, gimana enggak sih? Udah wangi, punya sejuta manfaat lagi! Emang aku sih dasarnya suka yang wangi-wangi, jadi pas tau ada EO ini langsung jadi super happy!

Awalnya aku tau tentang EO ini karena cari-cari tentang gimana boost nafsu makan Anya karena lagi susah makan banget pas lagi teething, eh jadilah kecemplung cobain yang lain-lainnya..

Buat aku, Lavender ini EO yang wajib banget punya dirumah. Harganya kok mahal? Yaa.. Ada harga ada kualitas ya, karena ini bahan-bahannya bener2 100% Pure.

EO ini aman banget dikonsumsi baby, ibu-ibu, sampe ibu hamil. Aman buat dioles, diminum, bahkan di hirup langsung. Karena sifatnya yang sangat konsentrat, penggunaannya cukup ditetes aja. 1-2 tetes udah cukup kok, masing-masing pada telapak kaki, dan bagian yang membutuhkan. Untuk lebih lengkapnya bisa baca blogku yang tentang gimana cara pakenya disini ya..

Lavender ini juga ngebantu banget pas bumil lagi kontraksi / mampet menyusui, Lavender bisa langsung dioles di payudara dengan didillute coconut oil terlebih dahulu, dan massage ke payudara yang mastitis, sakit atau bengkak.. Untuk lancar melahirkan, bisa hirup / diffuse Lavender untuk calming effect..

Manfaat Lain Lavender :

Luka bakar : Atasi luka bakar ringan dengan mengoleskan 2-3 tetes minyak esensial lavender ke daerah yang terkena/terluka. (Untuk baby, please jangan langsung ditetes ke luka terbuka yang basah, karena lumayan stingy dan sakit, baiknya di dillute dulu pake coconut oil yaa..)

Iritasi Kulit, Gatal, Digigit Nyamuk / Serangga : Oles langsung ke bagian yang membutuhkan

Eczema, Kulit Kering : Oleskan minyak lavender ( langsung dari botol ) atau diencerkan dengan minyak pembawa (minyak zaitun atau minyaak kelapa murni) untuk melembabkan dan merawat kulit. Bisa juga di terapkan pada kulit balita.

Scar Tissue/ Jaringan Parut : Minimalkan munculnya jaringan parut dengan memijat minyak lavender pada atau di sekitar daerah yang terkena.

Calming Effect : Inhale langsung atau Diffuse di kamar untuk menenangkan pikiran, tubuh dan jiwa – ini bekerja untuk semua orang yang di dalam ruangan. Pada anak, oles saat sebelum tidur pada telapak kaki, dan ujung kepala lalu usap dengan lembut, sehingga dia tenang & ini sangat baik buat perkembangan psikisnya.

Alergi : Saat mengalami alergi tiba-tiba, bisa pake EO Lavender & Lemon yang dikonsumsi langsung, boleh di campurkan masing-masing 1-2 tetes dalam segelas air (harus di wadah kaca ya), atau masukkan dalam kapsul kosong dan minum..

Anxiety Relief : Kalo lagi cemas / gelisah, aku biasanya suka oles di belakang telinga dan pelipis.

Kram Menstruasi : Oles di sekitar perut dan kompres dengan air hangat, jangan lupa didiffuse untuk merelaksasi otot-otot, dan pikiran.

Menurunkan Hipertensi : Oles-oles tiap pagi dan malam pada telapak kaki dan telinga, Teteskan pada air minum atau teh, 1-2 tetes. Minum 1-2 kali sehari.

Lancar Melahirkan : Lavender memberikan efek rileks dan memicu hormon endorphine yang dapat mengurangi rasa sakit saat kontraksi. Oleskan langsung pada bagian perut bawah, kompres dengan handuk hangat. Teteskan pada puncak kepala dan bagian dahi, oles pada telapak kaki. Diffuse, Oleskan di area tulang ekor, sambil dipijat searah jarum jam.

Untuk mempercepat proses pembukaan, Oleskan pada vitaflex dan titik akupresur untuk melancarkan proses pembukaan, minum langsung 1-2 tetes, campurkan pada teh/air hangat. Oleskan pada perut-pinggang, dan sepanjang tulang spinal.

Untuk melancarkan proses melahirkan, diffuse dalam ruangan bersalin sehingga aromanya langsung terhirup, oleskan pada telapak kaki dan puncak kepala.

Setelah melahirkan oleskan Fenner agar lancar menyusui. (Namun Fennel gak disarankan untuk bumil)

Nah Moms, bener-bener sejuta manfaat kan??

Ga rugi banget punya Oil ini, karena bener-bener kepake dan berkhasiat bangett...

Buat yang mau order bisa langsung WA aku yah si 087878895012

atau LINE : Feeya.Pangemanan

Happy Oiling!!

xo,

Fey

Recent Posts

Follow Us

  • Black Instagram Icon
  • Black Pinterest Icon
bottom of page